Sikapi Maraknya Praktek KSP Tak Berijin,Okp Se Kec.Panggarangan Silaturahmi Ke MUI Kec.Panggarangan

    Sikapi Maraknya Praktek KSP Tak Berijin,Okp Se Kec.Panggarangan Silaturahmi Ke MUI Kec.Panggarangan

    Lebak, PublikBanten id Panggarangan - Menyikapi Terkait Maraknya KSP Yang Diduga Tak Berijin, OKP Se-Kecamatan Panggarangan Silaturahmi Ke MUI Kec.Panggarangan, Pertemuan Bertempat Di Kediaman Ketua MUI Kec.Panggarangan Di Kp.Babakan Desa.Sukajadi Kec Panggaranga, Sabtu ( 20/04/2024 )

    Kedatangan Seluruh OKP Se-Kecamatan Panggarangan Yang Terdiri Dari KNPI KEC.PANGGARANGAN, KARANGTARUNA KEC.PANGGARANGAN, PEMUDA PANCASILA PAC PANGGARANGAN, BADAK BANTEN DPC PANGGARANGAN Disambut Hangat Oleh Ketua MUI Kec.Panggarangan Dikediamannya Di Kp.Babakan Desa.Sukajadi Kecamatan Panggarangan,

    Ketua Mui Kec.panggarangan K.H MAHPUDIN menyatakan "kami dari MUI KEC.PANGGARANGAN sangat amat setuju dan sangat mendukung dengan langkah yang ditempuh oleh temen temen okp se-kec panggarangan dalam menyikapi praktek riba yang ada di kec.panggarangan khususnya, karena dalam hal ini jelas sangat meresahkan, dan jika dilihat dari kacamata hukum islam jelas ini hukumnya haram, kita bisa melihat banyak contoh yang terjadi dimasarakat , lebih banyak madaratnya daripada maslahatnya,

    Saya berharap para kepala desa juga berani ambil sikap atas permasalahan yang terjadi dimasarakat, dan kepada masarakat juga saya berharap ada kesadaran dalam dirinya untuk tidak terjerat dalam praktek riba tersebut.


    Perwakilan OKP  Asep Pahrudin Mengatakan" maksud kedatangan kami ini dalam rangka tabayun  dan  juga meminta dukungan, do'a bimbingan dan juga arahan dalam menyikapi kegaduhan yang terjadi terkait praktek KSP yang diduga tak berijin yang beroperasi di wilayah kecamatan panggarangan.langkah ini kami ambil sebagai bentuk kepedulian kami atas keresahan yang terjadi dimasarakat.

    jika seluruh jenis bank keliling, bank emok kosipa yang tak berijin dan tidak sesuai ketentuan hukum yang berlaku dalam pengoperasiannya masih melakukan aktivitasnya maka kami akan bersikap tegas .karena ini sudah menjadi persoalan serius sehingga kami datang ke rumah besar umat islam MUI.

    (*Red)

    mui kecamatan panggarangan knpi kecamatan panggarangan karang taruna kecamatan panggarangan pemuda pancasila pac panggarangan badak banten dpc panggarangan menyikapi ksp / bangkeliling riba menurut islam
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Ketum PERPAM Desak Kepolisian Segera Menyelidiki...

    Artikel Berikutnya

    Kunker Wapres RI, Satbrimob Polda Banten...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Pembuatan Bahu Jalan Dikeluhkan Warga Urugan Tanah Merah Bercampur Air Masuk Halaman Saat Hujan
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Kordiv HPPS Panwascam kecamatan Cilograng Tegaskan Netralitas ASN
    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023 Rp 25.000.000 Warga dan ketua BPD sebut Program Gagal  bibit ikan Dan pakan
    Melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Andri M Firdaus, Angkat Bicara Selaku ketua Projo DPC Kabupaten Lebak , Soal Ketum Projo , Lindungi Judi Online merupakan Flaming Politik keji
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    75 Mahasiswa Uniba Laksanakan KKM di 5 Desa Dikecamatan Cibadak
    HARLAH KE -1 ( IKATAN PENYULUH AGAMA REPUBLIK INDONESIA) IPARI 5 KECAMATAN DI LEBAK SELARAN ADAKAN SOSIAL BAKTI PUNGUT SAMPAH DI PANTAI PULO MANUK
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis
    Proyek Beton PUPR Kabupaten Lebak di Desa Kerta Rahayu di Soal
    Ombudsman Banten Ajak Seluruh Elemen Masyarakat Kawal Integritas PPDB

    Ikuti Kami